Hotel atau Penginapan di Sekitar Pantai Indrayanti dan Goa Pindul Gunung Kidul

Foto pantai-indrayanti-gunung-kidul-Jogja
Pantai Indrayanti dan Goa Pindul saat ini menjadi wisata favorit di Gunung kidul. kedua wisata alam yang ada di kabupaten gunung kidul ini sangat memikat wisatawan baik manca maupun domestik. Keindahan pantai indrayanti dengan menawarkan pesona pantai berpasir putih dengan air laut yang jernih dan goa pindul dengan kelokan batu dan sungai di bawahnya memberikan pengalaman yang tidak terlupakan bagi wisatawan yang mengunjunginya. Di Pantai Indrayanti dapat kita jumpai beberapa penginapan dengan konsep back to nature terletak dibawah bukit, ada juga gazebo gazebo untuk ersantai menikmati pantai, ada juga rumah panggung dan gubug yang menyerupai honai. Banyak Perusahaan Jasa Wisata menyediakan paket wisata dengan menyuguhkan wisata Goa atau cave tubing di Goa Pindul, tracking di desa wisata bejiharjo dan dilanjutkan sun set di pantai Indrayanti. Namun karena lokasinya yang cukup jauh dari kota Jogja kelemahan paket ini adalah tamu menginapnya masih di jogja. Sebenarnya ada beberapa hotel kelas melati atau penginapan yang ada di gunung kidul lengkap dengan alamat dan no telphonnya yang dapat di jadikan alternatif menginap ketika berwisata di gunung kidul:
Hotel Anggraeni
Jl. Agus Salim 14 Wonosari

Hotel Anisa
Girijati, Purwosari
08164264777

Hotel Arjuna
Girijati, Purwosari
081578829047

Hotel Baronsari
Pantai Baron
0274 – 392741

Hotel Bintang Baru
Pantai Baron
0274 – 392052

Hotel Budi Inn
Girijati, Purwosari
0274 – 367781

Hotel Bukit
Girijati, Purwosari

Hotel Carolina
Girijati, Purwosari

Hotel Dewi Ratih
Jl. Baron 81 Wonosari
0274 – 391759

Hotel Ganesha
Jl. Pangarsan, wonosari
0274 – 394363

Hotel Harlois
Pantai Kukup

Hotel Padmahyasa
Jl. Ringinsari Wonosari
0274 – 391878

Hotel Puri Damai
Jl. B. Katamso 1, Wonosari
0274 – 391486

Hotel Queen of The South
Star 3
Girijati, Purwosari
0274 – 367196

Hotel Sederhana
Jl. Karangmojo Km 2
0274 – 393299

Hotel Tilamsari
Jl. Sumarwi Wonosari
0274 – 391219

Hotel Wismasari
Jl. Agus Salim 1 Wonosari
0274 – 391602

Pondok Lembah Bukit
Pantai Wediombo
0274 – 392115

Pondok Wisata Kukup
0274 – 391031

Hotel Anggraeni
Jl. Agus Salim 14 Wonosari

Hotel Dewi Ratih
Jl. Baron 81 Wonosari
0274 – 391759

Hotel Padmahyasa
Jl. Ringinsari Wonosari
0274 – 391878

HOTEL & RESTORAN BUKIT INDAH
Rp250.000 Rp600.000
Jl. Jogja – Wonosari km 15, Yogyakarta,
TV Air Panas AC Room service Ruang pertemuan Restoran
749 4155, 085 6286 5692

Wisma Joglo Samiaji Wonosari
Jl.Sumarwi Gg. Mayang Gadungsari RT.06/12 Wonosari Gunungkidul Yogyakarta
391222 0817467204 0813287450

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.